imm kalteng

Lima Karya Unggulan Call for Essay 2025 IMM Kalteng Resmi Disajikan, Pemikiran Kritis Muncul ke Permukaan

PALANGKA RAYA, IMMKALTENG.ID – Dewan Pimpinan Daerah Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kalimantan Tengah (DPD IMM Kalteng) menggelar presentasi lima esai terbaik dalam ajang Call for Essay 2025 yang mengusung tema IMM Autentik Berkemajuan: Kolaborasi Menata Kalimantan Tengah Berkeadaban, Kamis (27/11/2025). Ajang ini menjadi ruang bagi kader IMM se-Kalimantan Tengah untuk menyalurkan gagasan, kritik, dan tawaran solusi terkait isu pembangunan sosial, pendidikan, hingga kemanusiaan di daerah. Lima esai terpilih dianggap memiliki kedalaman analisis, kekuatan argumen, serta kreativitas dalam memunculkan gagasan berkemajuan. Salah satu ...

DPD IMM Kalteng: Kolaborasi untuk Kejayaan IMM Kotawaringin Timur

SAMPIT, IMMKALTENG.ID – Dalam rangka koordinasi dan konsolidasi organisasi, Dewan Pimpinan Daerah Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kalimantan Tengah (DPD IMM Kalteng) melakukan kunjungan pembinaan ke Pimpinan Cabang (PC) IMM Kotawaring Timur dan Pimpinan Komisariat (PK) IMM Universitas Muhammadiyah Sampit (UMSA), Sabtu-Ahad (27-28/9/2025). Ketua Umum DPD IMM Kalteng, Aris Pratama Gunawan, menyampaikan bahwa kegiatan pembinaan ini menjadi momen penting untuk menguatkan kolaborasi, komunikasi dan koordinasi Ikatan. “Kami berharap melalui pembinaan dan konsolidasi ini, kita kuatkan kolaborasi dengan berbagai pihak, bagi seluruh kader ...

IMM Kalteng Deklarasikan Gerakan Anti Hoaks dan SARA

PALANGKA RAYA, IMMKALTENG.ID – Dalam upaya menciptakan ekosistem informasi yang sehat dan bebas dari ujaran kebencian, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) se-Kalimantan Tengah (Kalteng) menegaskan sikap menolak keras atas berita palsu (hoaks) dan isu Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan (SARA). Pernyataan tersebut dilakukan dalam Deklarasi Gerakan IMM Kalteng Anti Hoaks dan SARA di Rumah Jabatan Wali Kota Palangka Raya, Rabu (6/8/2025). Deklarasi Gerakan IMM Kalteng Anti Hoaks dan SARA sendiri disaksikan langsung oleh Plt. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik ...